Tegas dia, organisasi Kompakdesi merupakan organisasi independen yang tidak ditunggangi salah satu partai.
“Selain dari acara silaturahmi KOMPAKDESI juga menyamakan persepsi dalam menghadapi pilkada pada November 2024 menentukan calon Bupati Sumedang yang akan membawa Sumedang lebih baik ,maju dan sejahtera kedepan,” terangnya.
Ropendi menghimbau dan menyarankan semua anggota KOMPAKDESI agar di setiap desa dan kecamatan masing-masing dapat menertibkan dan membantu pemerintah dalam mensukseskan Pilkada Kabupaten Sumedang di tahun 2024.
Baca Juga:Hasil Bumi Dipasarkan ke Berbagai DaerahTembakau Jadi Potensi yang Menjanjikan
Sementara untuk mendukung pembangunan, dia mengajak bersama-sama dengan pemerintah desa memajukan Kabupaten Sumedang. (bim)