Terakhir, BMKG mengingatkan masyarakat untuk waspada terhadap potensi bencana hidrometeorologi seperti banjir, tanah longsor, dan pohon tumbang yang bisa diakibatkan oleh cuaca ekstrem tersebut. Dengan memperhatikan peringatan ini, diharapkan masyarakat dapat mengurangi risiko dan dampak dari cuaca ekstrem saat ini. (kos)
Cuaca Panas Mengejutkan Warga, Ini Penjelasan BMKG!

