Layanan "Nasi Liwet" Permudah Komunikasi Dua Arah di Lapas Sumedang

Layanan \"Nasi Liwet\" Permudah Komunikasi Dua Arah di Lapas Sumedang
Layanan \"Nasi Liwet\" Permudah Komunikasi Dua Arah di Lapas Sumedang (ist)
0 Komentar

Ridwan menegaskan bahwa layanan ini sejalan dengan program transformasi digital pemerintah.

“Kami ingin mengembangkan proses pelayanan, pembinaan, dan pengamanan berbasis digital yang setara dengan agenda nasional. Tujuannya adalah memberikan pelayanan yang tepat, cepat, dan dirasakan langsung oleh masyarakat,” tegasnya.

Ridwan juga menyampaikan harapannya agar inovasi ini dapat diadopsi oleh lapas lain di Indonesia.

Baca Juga:Rumah di Sumedang Rusak Disambar Petir, Ini Kata BPBDWisata Air Gajah Depa Jadi Pilihan Utama untuk Praktik Renang Sekolah di Sumedang

“Layanan ini sangat membantu dan mempermudah masyarakat, terutama dalam hal quick response. Kami berharap inovasi ini bisa menjadi contoh bagi lapas lainnya,” tutupnya.

Dengan layanan Nasi Liwet, Lapas Sumedang tidak hanya menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan terbaik, tetapi juga mendukung agenda digitalisasi nasional untuk kemudahan dan kenyamanan masyarakat.(yga)

0 Komentar