sumedangekspres – Harga BBM Pertamax Turun Hari Ini Menjadi Rp 12.800/liter sejumlah badan usaha penyalur Bahan Bakar Minyak (BBM) akhirnya untuk menurunkan harga produk BBM di dalam negeri mulai 2023.
Harga BBM Pertamax Turun dikarenakan Kebijakan menyusul terjadinya tren penurunan harga minyak mentah dunia.
PT Pertamina (Persero)menurunkan harga BBM jenis pertamax dari Rp13.900 per liter menjadi Rp12.800 ia menambahkan penurunan harga pertamax dilakukan setelah harga minyak dunia yang saat perang Rusia dan Ukraina melesat ke atas US$100 per barel, kini turun jadi US$79 per barel.
Baca Juga:Sekilas Misteri Tanjakan Cae Di Wado SumedangGame Penghasil Uang Gratis Terbaru Ke Saldo Dana
Dalam kesempatan yang sama, Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati mengatakan harga baru Pertamax berlaku pukul 14.00 waktu setempat.
Nicke menambahkan harga Pertamax Turbo dan Dexlite juga akan turun. Sementara itu, harga Pertalite dan Solar masih tetap.
Berikut harga BBM yang akan turun.
BBM BP-AKR
BP 90 Rp 12.940 (Jabodetabek)
BP 92 Rp 13.030 (Jabodetabek)
BP 95 Rp 13.810 (Jawa Timur)
BP Diesel Rp 16.310 (Jabodetabek-Jawa Timur)
BBM VIVO
Revvo 95 Rp 13.600
Revvo 92 Rp 12.800
Revvo 90: Rp 11.800
BBM Pertamina (DKI Jakarta)
Solar Rp 6.800
Pertalite Rp 10.000
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 15.200
Dexlite Rp 18.300
Pertamina Dex Rp 18.800
BBM Shell
Shell Super Rp 14.180
Shell V-Power Rp 15.100
V-Power Nitro + Rp 15.530
V-Power Diesel Rp 19.180