Gubernur Ridwan Kamil: Kadang Ada Wartawan yang Sosorongot, Wah Ini Mah Can Lulus UKW

Gubernur Ridwan kamil Cetak 1000 Wartawan Kompeten: Kadang Ada Wartawan yang Sosorongot, Wah Ini Mah Can Lulus UKW
Gubernur Ridwan kamil Cetak 1000 Wartawan Kompeten: Kadang Ada Wartawan yang Sosorongot, Wah Ini Mah Can Lulus UKW
0 Komentar

Gubernur Ridwan kamil Cetak 1000 Wartawan Kompeten: Kadang Ada Wartawan yang Sosorongot, Wah Ini Mah Can Lulus UKW

sumedangekspres – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mencetak 1000 wartawan.

Hal itu dia lakukan, untuk mencetak wartawan-wartawan handal yang memiliki kompetensi serta beretika.

“Suatu hari kadang saya ke daerah, kadang ada wartawan yang sosorongot. Wah ini mah can lulus UKW,” kata Kang Emil sapaan akrab Ridwan Kamil dalam acara Kick of West Java 2023 di Bandung, Sabtu (19/8).

Baca Juga:West Java Forest Festival 2023, Berdayakan Masyarakat Lewat Penjagaan Fungsi HutanPakar Komunikasi Dr Aqua Dwipayana: Tugas Melayani Mahasiswa dan Dosen di FPIK UB Pekerjaan Sangat Mulia

Tak heran, jika gubernur menggelontorkan anggaran untuk menggelar Uji Kompetensi Wartawan (UKW).

“Maka nya saya anggarkan, agar jumlah wartawan yang kompeten jumlahnya meningkat tidak satu tidak 100 saya bilang 1000 langsung,” katanya  soal Gubernur Ridwan kamil Cetak 1000 Wartawan Kompeten: Kadang Ada Wartawan yang Sosorongot, Wah Ini Mah Can Lulus UKW.

“Kayaknya enggak ada di provinsi lain se masiv itu, Alhamdulillah,” katanya lagi.

Diakuinya, kebebasan pers bangsa ini menduduki urutan ke dua.

“Salah satu yang terasa tapi tidak terlihat itu adalah indeks kebebasan pers. Anda ini sekarang hidup di wilayah yang dulu kebebasan persnya ranking 29, sekarang rangking dua menuju ranking satu , Alhamdulillah,” bebernya.

Kita, kata gubernur, perbaiki urusan politiknya, perbaiki urusan administrasi hukumnya, perbaiki suasana ekonominya dan lain sebagainya.

“Saya sangat paham dunia jurnalisme,” tegasnya.

0 Komentar