Doping Ampuh Burung Terucukan

Doping Ampuh Burung Terucukan
Doping Ampuh Burung Terucukan
0 Komentar

Sumedangekspres– Para kicau mania mungkin sudah tak asing dengan Burung Terucukan yang sering juga disebut Jog-jog.

Burung Trucukan saat ini sedang naik daun sudah bayak lomba lomba burung berkicau yang melombakan Terucukan

Makanan burung ini terutama adalah aneka serangga dan buah-buahan yang lunak. Cerukcuk juga memangsa ulat dan hewan kecil lainnya seperti cacing. Selain itu ia juga menghabiskan waktu lebih lama untuk mencari makanan di atas tanah daripada jenis merbah lainnya

Baca Juga:Hari Bela Negara, Tanamkan Pengalaman Pada SiswaSTB Sulit Didapat di Momen Piala Dunia FIFA

Ropel yang panjang menjadi cirikhas burung terucukan, jika mendapatkan kualitas suara burung yang bagus akan meraih kemenangan.

Para kicau mania memelihara Burung Trucukan berlomba-lomba untuk membuat performa burung dalam kondisi baik, berbagai maca ramuan, Jamu, Doping di buat agar gacoannya bisa moncer di saat lomba.

Banyak ramuan yang dapat membuat si burung moncer saat berlomba dan menstabilkan suara kicauan Burung Trucukan bahkan meningkatkan kicauannya sehingga menjadi gacor

Salah satunya Jamu mengkudu bisa memberikan doping bagi Burung Trucukan agar kicauan nya dapat gacor dan menstabilkan suaranya.

Inidia komposisi Jamu megkudu untuk Terucukan agar moncer: -Mengkudu yang sudah matang, -madu, -Gula Merah, –Madu, -Vitachik, -Air.

Potong buah mengkudu menjadi dua, pakai setengah buah mengkudu untuk membuat jamu terucukan. Tumbuk atau blender hingga halus.

Setelah halus berikan sedikit air dingin lalu peras, ambil ekstrak buah mengkudunya, siapkan air panas setengah gelas kecil dan gula merah aduk hingga tercampur kedua air ekstrak mengkudu dan gula merah campurkan

Baca Juga:Batasi Kegiatan Sekolah ke Luar DaerahNormalisasi Sungai Cisurupan Pasca Banjir, Pemda Turunkan Alat Berat 

Ambil Vitachick sepucuk sendok teh dan satu saset madu tuangkan ke dalam air tadi. etelah itu sajikan ke tempat cepuk pleci, seminggu dua kali saja untuk pemberiannya.

Berbunyi nyaring dan berisik, cok, cok, ..cok-cok! siulan pendek cuk-co-li-lek.. berulang, kadang-kadang dengan cepat; atau nyanyian bersuara lemah mirip gumam atau gerutuan burung.

 

0 Komentar