Cara Mendaftar Gopay Paylater serta Keuntungan dan Kekurangannya

Cara Mendaftar Gopay Paylater serta Keuntungan dan Kekurangannya
Cara Mendaftar Gopay Paylater serta Keuntungan dan Kekurangannya
0 Komentar

sumedangekspres – Gopay Paylater adalah metode pembayaran dimana kamu dapat memesan layanan yang terdapat di gojek dan membayarnya nanti cukup sekali saja di akhir bulan.

Sudah sering menggunakan Gojek tetapi masih ada yang bingung mengenai bagaimana cara daftar Gopay Paylater. Maka dari itu artikel ini akan membahasnya dimana GoPaylater ini cukup digandrungi oleh masyarakat Indonesia

Dengan memanfaatkan fitur GoPaylater, Anda bisa saja tidak perlu membayar langsung untuk mendapatkan barang/jasa yang diinginkan. Pihak gojek akan memberikan waktu kepada penggunanya untuk melunasinya sesuai jatuh tempo.

Baca Juga:Kumpulan Benefit Jika Menggunakan Fitur Shopee PaylaterApa Itu Teknologi Informasi, Contoh, Fungsi serta Manfaat dan Dampaknya

Dengan GoPaylater ini kamu dapat membayarnya di waktu akhir bulan untuk produk atau jasa yang kamu inginkan, menarik bukan untuk digunakan saat kita menginginkannya dan bayar nanti.

Gopaylater menjadi alternatif metode pembayaran yang cukup populer juga banyak yang menggunakannya, selain mudah karena secara online kini Gojek memberikan fitur terbaru yang pastinya lebih mudah saat menggunakannya.

Dengan layanan yang ada di Gojek segala urusan mulai dari bayar tagihan, beli makanan sampai pakaian, semua bisa dilakukan oleh pengguna memenuhi kebutuhan di layanan Gojek.

Apa itu Gopay Paylater?

Mengutip situs resmi gojek, Gopay Paylater adalah salah satu metode pembayaran yang ditawarkan oleh GOTO Financial. Setiap pengguna akan diberikan kemudahan dari mulai cara daftar Gopay Paylater hingga cara bertransaksi melalui layanan Gojek.

Namun, Anda sebagai pengguna Paylater juga harus mematuhi syarat & ketentuan yang berlaku terutama pembayaran tagihan tepat waktu.

Jika sobat Medcom tidak membayar tagihan sesuai tanggal jatuh tempo, maka sistem Gojek akan memberikan peringatan dan denda harian sampai tagihan dilunasi.

Hal ini bisa terlihat dari panduan pendaftaran yang ditampilkan pada situs resmi mereka. Catat! Begini Cara Daftar Gopay Paylater Bagi Pemula

0 Komentar