Tidak ada alasan untuk meragukan daya tahan HP Pavilion 15-EC2047AX. Alasannya adalah karena baterai polimer Li-iOn bawaan memiliki kapasitas 3 sel (52,5 Wh). Ada juga adaptor AC pintar 150W yang memastikan baterai laptop terisi dengan cepat saat diisi ulang. Sehingga Anda tidak perlu menunggu lama saat ingin melanjutkan kembali game yang tertunda jika baterai habis.
7. Ruang Penyimpanan Besar
Laptop terbaik untuk gaming membutuhkan lebih dari sekedar dukungan mesin bertenaga dan GPU terbaik. Terlebih lagi, memori internal yang berkurang juga diperlukan untuk mengoptimalkan kinerja. Catatan, produk ini dilengkapi dengan RAM 16 GB DDR4-3200 MHz. Sedangkan memori internalnya berkapasitas 512GB yang bisa diupgrade secara mandiri.
8. Sistem Operasi Terupdate
Sistem operasi laptop ini adalah Windows 10 Home Single Language 64 plus Office Home and Student Software Pack 2019. Dengan begitu, aktivitas multitasking dan gaming akan lebih maksimal didukung.
9. Kesetaraan Harga dengan Teknologi
Baca Juga:Menikmati Keindahan Kota Sumedang di Bukit TogaWisata Arum Jeram di Sungai Cimanuk, Cokok Buat Kamu Yang Suka Menantang Adrenalin
Harga HP Pavilion 15-EC2047AX sangat terjangkau untuk sebuah laptop gaming, mulai dari Rp10 jutaan hingga Rp12 jutaan. Dibandingkan dengan teknologi yang dibawanya, nominal tersebut bisa dibilang setara.
Nah, itulah keunggulan mengenai HP Pavilion 15-EC2047AX, laptop gaming terbaik sepanjang masa. Penasaran dengan performa laptop ini? Kamu bisa mencobanya sekarang untuk membuktikan keawetan laptop HP ini.
(PKL Mutiara Julianti)