Taman Wisata Kopeng dikelilingi pepohonan yang menjulang tinggi, sehingga tak heran jika udara di destinasi wisata ini masih sangat segar.
Selain populer menjadi wisata di siang hari, Taman Wisata Kopeng juga cukup populer lho di kalangan wisatawan yang gemar berlibur di malam hari.
Jika kamu baru pertama kali berkunjung ke Taman Wisata Kopeng, kamu akan dibuat takjub dengan pemandangan yang ditawarkan disana.
Baca Juga:Destinasi Terbaru: Ridwan Kamil Bangun Objek Wisata Depan Bendungan Jatigede dengan Lift Setinggi 99 MeterMembanggakan! Kabupaten Sumedang Raih 168 Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir
Menariknya, pengelola Taman Wisata Kopeng sudah melengkapi tempat wisata ini dengan adanya fasilitas camping ground.
Di mana camping ground ini menjadi area favorit para wisatawan pecinta alam.
 4. Alun Alun Kota Magelang
Bagi yang ingin menikmati suasana kehidupan malam kota Magelang namun budget terbatas, Alun Alun Kota Magelang mungkin bisa menjadi destinasi yang tepat untuk kamu.
Dengan dekorasinya yang cantik, Alun-Alun Kota Magelang tampak semakin menawan di malam hari.
Air mancur disertai lampu terang di sekelilingnya membuat pesona Alun-Alun Kota Magelang semakin indah.
Selain menikmati sejuknya suasana Kota Magelang, kamu juga bisa mencoba berbagai makanan yang dijual di sekitar alun-alun ini.
Soal harga tidak perlu khawatir, tentunya tidak akan menguras kantong dan pastinya akan menghemat uang.
Baca Juga:Ini Dia 3 Syarat Israel kepada Palestina jika Ingin Berdamai SelamanyaSBY dan Prabowo Kunjungi Aceh untuk Memperingati 19 Tahun Bencana Tsunami
Kunjungi Alun-alun Kota Magelang untuk pengalaman kehidupan malam yang tak terlupakan.
5. Bukit Punthuk Setumbu
Keindahan pemandangan dari Bukit Punthuk Setumbu sudah tidak perlu diragukan lagi.
Tak hanya ramai dikunjungi saat fajar, Bukit Punthuk Setumbu juga ramai dikunjungi wisatawan saat malam hari.
Biasanya orang yang datang ke bukit Punthuk Setumbu pada malam hari adalah mereka yang ingin mengejar matahari terbit keesokan harinya.
Sambil menunggu fajar, kamu bisa mengagumi pemandangan malam yang memukau dari atas.
Kelap-kelip lampu kota Magelang bisa kamu saksikan dengan indahnya dari Bukit Punthuk Setumbu.
Malam di Muntilan adalah waktu yang tepat untuk menikmati pesona unik dan keramaiannya.
Dari pasar malam yang ramai hingga keindahan alam dan kehidupan malam yang semarak,