sumedangekspres – Sebagai panduan untuk merencanakan waktu istirahat dan bersenang-senang, berikut adalah daftar hari libur nasional dan cuti bersama 2024 di Indonesia
Berdasarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 3 Tahun 2024 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2024, ditetapkan bahwa terdapat 27 hari libur nasional dan cuti bersama 2024 di Indonesia.
Hari Libur Nasional 2024:
- 1 Januari, Senin – Tahun Baru 2024 Masehi
- 8 Februari, Kamis – Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
- 10 Februari, Sabtu – Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili
- 11 Maret, Senin – Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1946
- 29 Maret, Jumat – Wafat Isa Almasih
- 31 Maret, Minggu – Hari Paskah
- 10-11 April, Rabu dan Kamis – Hari Raya Idul Fitri 1445H
- 1 Mei, Rabu – Hari Buruh Internasional
- 9 Mei, Kamis – Kenaikan Isa Almasih
- 23 Mei, Kamis – Hari Raya Waisak 2568 BE
- 1 Juni, Sabtu – Hari Lahir Pancasila
- 17 Juni, Senin – Hari Raya Idul Adha 1445H
- 7 Juli, Minggu – Tahun Baru Islam 1446H
- 17 Agustus, Sabtu – Hari Kemerdekaan RI
- 16 September, Minggu – Maulid Nabi Muhammad SAW
- 25 Desember, Rabu – Hari Raya Natal
Libur Cuti Bersama 2024:
- 9 Februari, Jumat: Â Cuti Bersama Tahun Baru Imlek
- 12 Maret, Selasa – Cuti Bersama Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1946
- 8-9, 12, 15 April (Senin-Selasa, Jumat, Senin) – Cuti Bersama Idul Fitri 1445H
- 10 Mei, Jumat – Cuti Bersama Kenaikan Isa Al Masih
- 24 Mei, Jumat – Cuti Bersama Hari Raya Waisak
- 18 Juni, Selasa – Cuti Bersama Idul Adha 1445H
- 26 Desember, Kamis – Cuti Bersama Hari Raya Natal
Dengan perencanaan yang baik, Anda dapat memanfaatkan momen-momen ini untuk merayakan dan bersantai sepanjang tahun 2024.
Baca Juga:Riset: Ini 13 Pekerjaan yang Rentan SelingkuhPernah Dinyatakan Hilang, Dunia Ini Muncul di Indonesia!
Demikian artikel tentang daftar hari libur nasional dan cuti bersama 2024 di Indonesia.