Referensi Teks MC yang Bisa Kamu Gunakan!

Referensi Teks MC
Referensi Teks MC (freepik)
0 Komentar

5. Penutup

Marilah kita mulai pengajian pada pagi hari ini.
Acara yang pertama pembukaan. Marilah kita buka pengajian pada pagi ini dengan pembacaan bismillah. Dilanjutkan acara yg kedua yaitu pembacaan ayat ayat suci Al-Qur’an surat (…) yang akan dibacakan oleh ibu (…) dan shalitilawah oleh ibu (…)
Alhamdulillah alunan kalam ilahi telah beranjak dari pendengaran kita semoga Allah memberikan pahala bagi pembaca maupun yang mendengarkannya. Aamiin ya rabbal alamin.
Acara selanjutnya sambutan dari (…) kepada (…) waktu dan
tempat kami persilahkan.
Alhamdulillah terima kasih kepada (…) untuk sambutannya.
Untuk selanjutnya acara ke empat adalah tausyiah yg akan disampaikan oleh ustadz (…) dan ditutup dengan doa. Kepada ustadz (…) waktu dan tempat kami persilahkan.
Kami ucapkan terimakasih kepada ustadz (…) atas ilmu yg telah diberikan kepada kami semoga ini dapat menambah rasa cinta dan taqwa kita pada Allah SWT.

Kesimpulan inti pengajian: (…)
Tibalah di penghujung acara. Kami petugas pengajian pada pagi hari ini
mengucapkan mohon maaf apabila ada tutur kata yang tidak pas, kalimat yang tidak bermanfaat atau ucapan yg kurang berkenan di hati ibu-ibu yang kami hormati.
Marilah acara pengajian pada siang hari ini kita tutup dengan bacaan
hamdalah (Alhamdulillah hi robbil alamin)
Wabillahi taufiq wal hidayah…
Wassalamuallaikum warrahmatullohi wa barakatuh…

2. Teks MC pengajian siang hari
Assalamualaikum wr. wb.

Alhamdulillahi Robbil ‘alamin, wabihi nasta’in, wa ala umuriddunya wad din. Washollallahu ala sayyidina muhammadin, wa ala alihi wa sahbihi ajma’in.

Baca Juga:Tips Agar Pasangan Hidup Betah di Rumah, Pokoknya Full Senyum!Kata-Kata Berkelas untuk Semangat Kerja!

Puji syukur senantiasa kita ucapkan ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan limpahan karunia-Nya, sehingga kita dapat berkumpul bersama-sama di Masjid (…) pada siang hari ini. Tak lupa, selawat serta salam, kita haturkan kepada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW.

Yang kami hormati, ustadzah (…) yang telah berkenan hadir pada siang hari ini.
Yang kami hormati, Ibu (…) selaku Ketua RT (…) RW (…) Kelurahan (…) Kabupaten (…) yang telah hadir.
Yang kami hormati, Ibu (…) selaku ketua pengajian (…) yang telah menyelenggarakan acara ini secara rutin.
Serta yang kami hormati, ibu-ibu pengajian (…) yang kami banggakan.

0 Komentar