Review Spesifikasi Mazda CX-5

Mazdacx-5
Mazdacx-5(dailyrevs.com)
0 Komentar

sumedangekspres – Pada hari ini kami akan memberikan anda sekalian informasi seputaran dunia otomotif yaitu mengenai review spesifikasi Mazda CX-5 yang memiliki tipe SUV yang bisa melibas pada suatu medan yang terjal, dibalik keberanian mobil ini memiliki kemewahan dari segi eksterior dan iterior firs impresion pertama kali melihat mobil ini yaitu elegan,anggun dan garang.

Mazda sedang gencar meluncurkan produksi mobilnya dalam tipe cx mulai dari cx-3 yang kelihatanya seperti SUV namun kaya seperti kurang tinggi, sekarang mazda meluncurkan mazda cx-5 yang sedikit lebih tinggi dari mazda cx-3 yang telah di produksi sebelumnya, mazda terus mengupdate dan mengupgrade apa yang kurang dari produksianya sehingga konsumen pun bertanya kenapa sih ko bisa seperti itu?

Besar kemungkinan mazda ingin menjai brand otmotif seperti toyota dan yang lainya sehingga dapat sejajar dengan mereka di pasar asia.

Baca Juga:Review Spesifikasi Mazda CX-3Review Spesifikasi Mazda Familia 323

Eksterior

Mari kita lihat eksterior dari sekeliling mobil ini memiliki lekukan yang mewah lampu depan telah dilengkapi oleh lampu yang sangat terang dalam keadaan gelap baik itu ada kabut ataupun tidak

ada kabut. Lampu Day maker ini menambah kegarangan dan kegantengan pada mobil mazda cx-5 ini. Lekukan bagian atas mobil menciptakan sebuah aerodinamic yang baik dan lampu belakang

mazda cx-5 telah dilengkapi oleh lampu LED semuanya, karena dengan memasang led pada semua lampu baik depan dan belakang akan mudah di pandang oleh pengendara lain disaat dalam keadaan hujan ataupun kabut.

Interior

Kita beralih ya guys bisa dilihat oleh mata anda sekalian pada dasbord ini di penuhi tombol yang terlihat mewah dan multifungsi sehingga terdapat rasa takut salah pencet hehe.

Mazda ini telah dilengkapi oleh head unit yang baik apple car play dan android play tidak lupa fitur keamanan dari airbag pada masing-masing kursi atau sudut.

0 Komentar