Desain Nokia Edge Ini Mirip dengan iPhone 13 Pro! Lebih Canggih dan Batrenya Awet Karena 7.800 mAh!

Desain Nokia Edge Ini Mirip dengan iPhone 13 Pro! Batrenya Lebih Canggih dan Awet Karena 7.800 mAh!
Desain Nokia Edge Ini Mirip dengan iPhone 13 Pro! Batrenya Lebih Canggih dan Awet Karena 7.800 mAh! (Youtube: imtekno)
0 Komentar

Edge 2022 mempunyai kamera dengan tiga buah lubang berukuran besar yang ada di sebelah kanan atas. Oleh karena itu, tipe ini disebut-sebut sebagai Nokia Boba. Dimana julukan tersebut dipegang oleh iPhone terbaru. Terlebih posisi logo Nokia vertical dan berada di tengah seperti iPhone.

Untuk kamera utama memiliki resolusi 64 MP (wide), ultrawide beresolusi 13 MP, macro dan depth beresolusi 2 MP. Sementara untuk kamera selfie memiliki resolusi sebesar 32 MP. Fitur kameranya sangat cocok untuk membuat konten.

Desain HP ini futuristic dengan lekukan indah. Nokia Egde 2022 mempunyai lima warna yakni Black, Mocha Gold, Pink Gold, Champagne Gold.

Harganya

Baca Juga:Rekomendasi dan Tips Memilih Kulkas Mini Untuk di Kamar yang Worth Buying!Kata Siapa Bikin Gepuk Sapi Sendiri Ribet? Makanya Baca Resepnya Disini, Mudah dan Menggiurkan!

Nokia Edge 2022 dirumorkan memiliki harga yang sangat terjangkau dengan spesifikasi yang gahar. HP dengan spesifikasi dan desain mewah seperti Nokia, biasanya dibanderol harga belasan hingga puluhan juta.

HP ini dibanderol sekitar Rp 7,8 juta. Harga itu menjadikan Edge 2022 menjadi HP termurah di sekelasnya.

Kapan Nokia Edge 2022 Rilis?

Bagi yang menantikan ponsel ini, sepertinya perlu menahan diri supaya tak terlalu berharap. Mengapa demikian? Sebab, status keberadaan produk tersebut masih abu-abu, baik di tingkat produsen atau di pasaran.

Sampai saat ini perilisan Nokia Edge 2022 masih belum jelas. Meski spesifikasi dan harganya sudah ramai diulas, namun belum ada bukti terkait produk terbaru dari Nokia. Sehingga tak menutup kemungkinan jika Nokia Edge 2022 ini hanya sebatas rumor saja.

Pasalnya, semua prediksi yang dibuat soal HP ini berasal lewat rekayasa computer. Dan semua gambar yang berkaitan dengan Nokia Edge 2022 ini bersumber dari situs yang tidak kredibel.

Bahkan, hingga satu tahun tersebar produknya masih belum muncul di pasar gadget.

Sekian dan terimakasih sudah membaca artikel ini 😀

0 Komentar