Literasi Tinggi, Wujudkan Kemajuan Bangsa

Literasi Tinggi, Wujudkan Kemajuan Bangsa
0 Komentar

“Mudah sekali menyimpulkan dan berkomentar terhadap apa yang belum diketahui secara benar dan utuh. Seharusnya kita menyaring dulu sebelum sharing,” ungkapnya.

Untuk menghadapi masalah itu, lanjut Bupati, basis utama untuk meningkatkan budaya literasi bisa dimulai dari keluarga. Orangtua harus menjadi contoh dan panutan memberikan keteladanan membaca sehingga akan dicontoh oleh anak-anaknya.

“Ketika keluarga membiasakan diri untuk membaca akan muncul budaya membaca. Kalau sudah muncul budaya membaca, insyaallah akan timbul karakter manusia yang berkualitas dan berdaya saing,” pungkasnya. (nur/rls)

Laman:

1 2
0 Komentar