Review Spesifikasi Daihatsu Luxio

Daihatsu Luxio
Daihatsu Luxio(daihatsu.com)
0 Komentar

sumedangekspres – Kabar otomotif hari ini kami akan membahas menganai review spesifikasi daihatsu luxio, yang keliatanya makin hari makin ga ada obat.

Luxio ini merupakan sodara dari grandmax dengan desain yang hampir sepenuhnya mirip dari eksterior namun berbeda dengan interior dari luxio.

Tidak tahu kenapa daihatsu membedakan keliatanya lebih ke premium luxio itu coba deh nanti kalian simak baik-baik kami akan menjelaskanya.

Baca Juga:Review Spesifikai Daihatsu SigraReview Spesifikasi Daihatsu Sirion

Eksterior Daihatsu Luxio

Bisa kalian lihat mobil ini sangat mirip kan dengan grandmax namun ini memiliki gril depan yang di padukan dengan warna chrom sehingga terlihat mewah.

Menggunakan dimensi velg yang sama dengan grandmax menambahkan foglamp pada bagian depan dan sama juga menggunakan slidding door.

Dengan fitur lampu yang telah menggunakan LED namun baru sebagian belum seluruhnya mungkin. Mungkin juga daihatsu ingin mengupgrade luxio dengan mengubah beberapa fitur atau membuang fitur yang ga perlu.

Mari kita beralih ke interior karena eksterior sudah jelas seperti itu di gambar.

Mobil ini seperti yang tadi kami katakan luxio merupakan model premium dari grandmax bisa kalian lihat luxio telah dilengkapi dengan head unit dan ada layarnya juga lumayan cukup besar.

Dengan ciri khasnya membuat transmisi masih di posisi di atas tidak di tengah samping lutu penumpang dan pengemudi.

daihatsu memberikan fitur comfertebel sehingga korsi yang berposisi ditengah bisa di lipat.

Baca Juga:Bagaimana Cara Menghias Patung Tanah Liat Supaya Terlihat EleganBagaimana Cara Memainkan Pianika Dengan Handal

Mobil ini memiliki mesin yang cukup bertenaga. Hal ini dibuktikan dengan mesin 1.5 liter DOHC VVT-I yang mampu

menghasilkan tenaga 6000 rpm dengan torsi maksimal 124 Nm. Mobil ini juga memiliki girboks manual 5

percepatan atau girboks otomatis 4 percepatan, dan girboks ini bergantung pada varian  yang dipilih

oleh Anda Sekalian. Kabin  cukup nyaman dibandingkan dengan Daihatsu Grand Max.

Mobil ini juga memiliki beberapa fitur yang dapat memudahkan penggunanya dan hal ini membuat harga tidak  berubah di pasar mobil Indonesia.

0 Komentar