Cocok Dijalankan Di Sumedang, Ini 14 Peluang Usaha Untuk Pemula di Pedesaan dan Belum Banyak Pesaing

Cocok Dijalankan Di Sumedang, Ini 14 Peluang Usaha Untuk Pemula di Pedesaan dan Belum Banyak pesaing
Cocok Dijalankan Di Sumedang, Ini 14 Peluang Usaha Untuk Pemula di Pedesaan dan Belum Banyak pesaing (ist/carjogja.com)
0 Komentar

sumedangekspres – Cocok dijalankan di Sumedang, ini 14 peluang usaha untuk pemula di Pedesaan dan belum banyak pesaing.

Kontribusi desa dalam mendukung perekonomian nasional memang tak perlu diragukan lagi.

Terlebih saat ini terdapat peluang usaha yang sangat cocok bagi pemula di pedesaan, sehingga siapa pun dapat membuka usaha tanpa kesulitan.

Baca Juga:Profil dan Biodata Lisa BLACKPINK Wanita Tercantik di Dunia Lengkap Dengan Deretan Foto MenawannyaInfirasi Outfit Hijab Casual Badass

Dengan usaha semacam ini, kesempatan untuk menjelajahi berbagai peluang usaha di pedesaan semakin terbuka lebar.

Terlebih lagi, ketika sarjana kembali ke desa, mereka diharapkan menjadi sumber daya untuk mendorong pertumbuhan ekonomi di pedesaan.

Selain bisnis pariwisata, berbagai jenis usaha di pedesaan sangat potensial, terutama dalam era digital seperti sekarang.

Berikut adalah beberapa peluang usaha yang cocok untuk pemula di pedesaan:

1. Agen Pembayaran Online atau Bisnis Pulsa

Membuka jasa pembayaran online dan bisnis pulsa sangat direkomendasikan, mengingat hampir semua orang memiliki handphone.

Pulsa menjadi kebutuhan penting untuk komunikasi dan membeli paket data internet.

2. Usaha Air Minum dan Isi Ulang

Membuka usaha air minum dan isi ulang juga merupakan peluang yang menjanjikan di pedesaan.

Baca Juga:Inilah Wanita Tercantik di Dunia yang Mengalahkan Lisa BLACKPINKGubernur Ridwan Kamil Sampaikan Komitmen Jabar Terapkan Birokrasi Adaptif

Permintaan akan air minum praktis sangat tinggi, dan di desa seringkali terdapat sumber air yang baik. Galon dan isi ulangnya juga dibutuhkan oleh pengguna dispenser di desa.

3. Jasa Pangkas Rambut

Memiliki bakat dalam memangkas rambut bisa menjadi ide bisnis yang menguntungkan di desa.

Orang-orang di desa juga ingin tampil menarik dan memiliki potongan rambut baru, sehingga membuka usaha pangkas rambut dapat menarik banyak pelanggan.

4. Ternak Ayam Kampung

Ternak ayam kampung bisa menjadi pilihan usaha yang menguntungkan di desa. Harga ayam kampung cenderung lebih tinggi daripada ayam potong.

Di desa, terdapat lahan yang luas untuk peternakan ayam kampung, dan modal yang dibutuhkan relatif terjangkau.

5. Jual Kue Tradisional

Berjualan kue tradisional dapat menjadi usaha yang menjanjikan di pedesaan. Desa memiliki banyak bahan baku untuk membuat kue tradisional, dan modal yang dibutuhkan tidak besar. Kemasan yang menarik dapat meningkatkan daya tarik kue Anda.

0 Komentar